DPAD Yogyakarta

Bimtek (Bimbingan Teknis) Perpustakaan Sekolah di BPAD DIY : Pengantar Manajemen Perpustakaan Sekolah

 Perpustakaan  5 April 2016  Admins  1656
Bimtek (Bimbingan Teknis) Perpustakaan Sekolah di BPAD DIY : Pengantar Manajemen Perpustakaan Sekolah

Senin, 04 April 2016 dilaksanakan Diklat Perpustakaan Sekolah di Aula BPAD DIY, jam 13.00 sampai 15.15 WIB dengan tema Pengantar Manajemen Perpustakaan Sekolah yang disampaikan oleh Dra. Sri Ambarwati. Peserta Diklat diikuti oleh perwakilan sekolah dari SMA/MA, KPD Sleman, Dinas Pendidikan KP, Perpus Bantul dll.

Materi yang disampaikan yaitu tentang Pengertian Perpustakaan Sekolah, Manajemmen Sumber Daya Manusia, Koleksi Perpustakaan, Pengolahan Koleksi / Bahan Pustaka, Layanan Perpustakaan dan terakhir tentang manajemen Pemasaran / Promosi. Penyampaian materi mendapat tanggapan yang baik dari peserta Diklat. Dengan penyampaian materi ini, diharapkan dapat bermanfaat bagi Perpustakaan dilingkungan sekolah khususnya para Guru dan Siswa, karena Perpustakaan berperan sebagai media dan sarana untuk menunjang Kegiatan Belajar Mengangajar (KBM).

Perpustakaan Lainnya

Seminar Nasional “iJogja : Tantangan Pustakawan Menghadapi Era 3.0 (Three Poin O)” Seminar Nasional “iJogja : Tantangan Pustakawan Menghadapi Era 3.0 (Three Poin O)”
 3 August 2016  1815

Rabu (3-08-2016),Ikatan Pustakawan Indonesia DIY (IPI) bekerjasama dengan BPAD DIY mengadakanseminar Nasional dengan mengusung...

UNDANGAN PENULISAN BULETIN SANGKAKALA UNDANGAN PENULISAN BULETIN SANGKAKALA
 17 March 2016  1384

Buletin Sangkakala merupakan media informasi mengenai kepustakawanan dan kearsipan yang dikelola oleh BPAD DIY. Pada tahun 2016...

Bedah Buku Pembangunan Sebagai Perdamaian di Balai Desa Giripeni Bedah Buku Pembangunan Sebagai Perdamaian di Balai Desa Giripeni
 26 February 2019  964

Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY mengadakan bedah buku yang dilaksanakan di Balai Desa Giripeni, Kecamatan Wates, Kulon...

Sosialisasi Tata Naskah Keraton Sosialisasi Tata Naskah Keraton
 23 December 2019  1425

Dinas Perpustakaan Arsip Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta menyelenggarakan Sosialisasi Pedoman Tata Naskah Kraton Yogyakarta yang...