DPAD Yogyakarta

Komunitas Ransel Berkunjung ke Rumah Belajar Modern

 Perpustakaan  2 April 2016  AdminWB  1933
Komunitas Ransel Berkunjung ke Rumah Belajar Modern

Rumah Belajar Modern (RBM) Sewon, Bantul pada hari sabtu, 2 April 2016 mengadakan layanan wisata pustakan serta program peningkatan kreatifitas, bagi anak-anak maupun ibu-ibu yang tergabung dalam Komunitas Ransel yang berjumlah 38 orang.

Dalam layanan wisata pustaka anak-anak mengikuti berbagai kegiatan, diantaranya mendongeng, mewarnai, serta diputarkan film edukasi. Anak-anak pun merasa nyaman dan senang mengikuti semua kegiatan. Untuk para ibu-ibu, RBM memberikan kegiatan peningkatan kreatifitas. Yaitu kerajinan membuat bros dari bahan kain flanel.

Salah satu peserta dalam kesannya mengatakan ”senang sekali berkunjung ke RBM, disambut dengan sangat baik. Kami (Komunitas Ransel) mendapatkan ilmu yang sangat berharga, selain itu ruang dan fasilitas sangat bagus. Sehingga kami(Komunitas Ransel) sangat betah berada di RBM.

Dengan adanya layanan wisata pustaka maupun program peningkatan kreatifitas di RBM, di harapkan anak-anak serta orang tua dapat tertarik rutin memanfaatkan bahan pustaka dan fasilitas belajar yang tersedia di RBM Sewon, Bantul.(gws/dw)

Perpustakaan Lainnya

Kunjungan SMK Ma'arif Magelang Kunjungan SMK Ma'arif Magelang
 14 February 2017  1309

Senin 13 Januari 2017 BPAD DIY mendapatkan kunjungan dari SMK Ma'arif Magelang yang berjumlahkan 63 siswa dari jurusan...

Kerjasama Sebagai Sarana Pengembangan Inklusi Sosial Kerjasama Sebagai Sarana Pengembangan Inklusi Sosial
 13 April 2018  1531

download pada fotmat PDF diatas

Perpustakaan Sumber Pemberdayaan Manusia Perpustakaan Sumber Pemberdayaan Manusia
 4 May 2020  509

Perpustakaan Sumber Pemberdayaan Manusia Berbicara tentang Pengembangan Sumber Daya Manusia memang tidak lepas dari budaya...

Kunjungan Spesifik Perpustakaan Anggota DPR RI Komisi X Kunjungan Spesifik Perpustakaan Anggota DPR RI Komisi X
 27 August 2016  1680

Jumat (26-08-2016), didampingiKepala Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY Budi Wibowo. SH,.MM, Anggota DPRRI komisi X melakukan...