DPAD Yogyakarta

SEPATU JOLIFA menuju Top 45 Inovasi Pelayanan Publik (KIPP 2019)

 Perpustakaan  5 August 2019  Seksi_Layanan_NW  3157
SEPATU JOLIFA menuju Top 45 Inovasi Pelayanan Publik (KIPP 2019)

Sebagai salah satu dari Top 99 Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2019, SEPATU JOLIFA (Sistem Perpustakaan Terpadu Jogja Library for All) Balai Layanan Perpustakaan DPAD DIY saat ini menuju TOP 45 dalam rangka Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) di Lingkungan Kementerian/Lembaga, Pemerintah Daerah BUMN, dan BUMD Tahun 2019 yang telah dilaksanakan pada tanggal 2-16 Juli 2019.

Sebagai tindak lanjut kegiatan tersebut, Tim Independen Djoko Harmantyo didampingi oleh Sekretariat KIPP Muhammad Imanuddin melaksanakan verifikasi dan observasi lapangan atas konsep, implementasi serta manfaat inovasi pelayanan publik, yang dilaksanakan pada Sabtu, 3 Agustus 2019 di Grhatama Pustaka. [nw]

Perpustakaan Lainnya

FORUM  KOMUNIKASI PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN DIY FORUM KOMUNIKASI PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN DIY
 23 November 2022  426

Bertempat di Kampung Flory Tridadi, Sleman, pada hari Selasa tanggal 22 November 2022 sejumlah perwakilan dari dinas perpustakaan...

PENYERAHAN SERTIFIKAT SERTIFIKASI PUSTAKAWAN PENYERAHAN SERTIFIKAT SERTIFIKASI PUSTAKAWAN
 3 January 2020  1600

PENYERAHAN SERTIFIKAT SERTIFIKASI PUSTAKAWAN Jumat, 3 Januari 2020 menjadi hari yang menggembirakan khususnya bagi Pustakawan...

Formulir Pendaftaran dan Surat Pernyataan Peserta Lomba Cipta jingle dan Maskot Perpustakaan BPAD DIY Formulir Pendaftaran dan Surat Pernyataan Peserta Lomba Cipta jingle dan Maskot Perpustakaan BPAD DIY
 8 November 2015  2813

Dalam rangka peresmian layanan perpustakaan Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah - Daerah Istimewa Yogyakarta (BPAD - DIY) di...

Bedah Buku Merajut kesejahteraan di aras lokal Bedah Buku Merajut kesejahteraan di aras lokal
 22 October 2018  905

BANTUL--Kemajuan teknologi membuat semua dimudahkan, termasuk di bidang ekonomi. Bahkan perusahaan-perusahaan sekarang malah...