DPAD Yogyakarta

Sosialisasi Kerjasama Perpustakaan BPAD DIY di Grhatma Pustaka

 Perpustakaan  24 February 2017  Admins  1157
Sosialisasi Kerjasama Perpustakaan BPAD DIY di Grhatma Pustaka

BPAD DIY mengadakan sosialisasi perpustakaan di Grhatama Pustaka pada hari Jumat 24 Februari 2017. Acara dihadiri dari beberapa instansi, antara lain Ketua IKAPI, Dinas Perpustakaan Kota Yk, Dinas Perpustakaan Gunungkidul, STIKES WH, Institute Teknologi Yk, Kopertis Wil V dll. Kepala Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY Budi Wibowo dan Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal DIY Joko Nuryanto sebagai narasumber dari sosialisasi kerjasama perpustakaan.

Budi Wibowo Kepala BPAD DIY menyampaikan bahwa “tidak hanya kelengkapan buku cetak saja, namun juga koleksi e-book dan e-jurnal”. Beliau juga menyampaikan telah melakukan kerjasama dengan Pemerintah Sulawesi Selatan, yaitu tentang kerjasama pengelolaan perpustakaan, pengembangan koleksi cetak dan koleksi digital. Budi Wibowo berharap kerjasama ini tidak hanya dilakukan pad area lokal saja, namun regional atau nasional, seperti yang telah direncanakan akan bekerjasama dengan kalimantan Timur, Jawa Tengah, Jawa Timur.

Kepala BKPM Joko Nuryanto mengaku mendukung rencana kerjasama yang akan dilakukan oleh BPAD DIY dengan beberapa daerah tersebut. Harapannya kerjasama antar pepustakaan dan arsip ini akan memberikan nilai tambah dibidang kerjasama yang lainnya.

Perpustakaan Lainnya

SEKDA DIY MEMBUKA RAPAT KERJA CENTER OF EXCELLENCE (COE) BUDAYA JAWA TAHUN 2022 SEKDA DIY MEMBUKA RAPAT KERJA CENTER OF EXCELLENCE (COE) BUDAYA JAWA TAHUN 2022
 17 June 2022  356

Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta melalui Balai Layanan Perpustakaan menyelenggarakan Rapat Kerja...

Pemasyarakatan Budaya Jawa dengan Tema “Maca Geguritan Amrih dadi Tontonan” Pemasyarakatan Budaya Jawa dengan Tema “Maca Geguritan Amrih dadi Tontonan”
 14 April 2015  3453

BPAD DIY menyelenggarakan PemasyarakatanBudaya Jawa dengan tema ‘Maca geguritan Amrih dadi Tontonan’ pada hari Selasa,14 April...

UPAYA PERPUSTAKAAN DALAM MENDUKUNG IMPLEMENTASI HAK CIPTA DIGITAL UPAYA PERPUSTAKAAN DALAM MENDUKUNG IMPLEMENTASI HAK CIPTA DIGITAL
 23 January 2018  1971

Perpustakaan sebagai pengelola informasi dipastikan akan senantiasa berusaha meningkatkan jumlah content dan koleksi dalam upaya...

Perpustakaan Sumber Pemberdayaan Manusia Perpustakaan Sumber Pemberdayaan Manusia
 4 May 2020  501

Perpustakaan Sumber Pemberdayaan Manusia Berbicara tentang Pengembangan Sumber Daya Manusia memang tidak lepas dari budaya...