DPAD Yogyakarta

SYARAT PENULISAN ARTIKEL KEARSIPAN

 Kearsipan  20 July 2011  Super Administrator  3802

Pada tahun 2010 ini BPAD Provinsi DIY telah memilih 30 artikel yang akan diterbitkan pada portal BPAD, untuk mengingatkan kepada pemerhati arsip dimana tahun kami masih membutuhkan artikel yang akan kami terbitkan kemudian.

Berikut syarat penulisan artikel :

Persyaratan Penulisan.
•    Naskah yang ditulis menggunakan Bahasa Indonesia yang baku dengan tatabahasa dan ejaan yang disempurnakan.
•    Naskah belum pernah diterbitkan atau dipublikasikan sebelumnya.
•    Naskah diketik komputer dengan font: time new roman, size: 12, spasi baris: 1,5 pt, ukuran kertas A4, jumlah halaman minimal 5 dan maksimal 8.

Pengiriman Naskah
•    Naskah dikirim disertai lampiran identitas yang meliputi: Nama penulis, Tanggal Lahir, Jenis Kelamin, Alamat, Pekerjaan, Asal Instansi, No.KTP/SIM, dan Kontak person (Nomor yang bisa dihubungi).
•    Naskah dikirim dalam format softfile untuk pengiriman melalui email, format softfile dan printout untuk pengiriman melalui pos dan langsung.
•    Naskah dapat dikirimkan melalui:
    Email: bpaddiy@yahoo.com
    Pos surat: Subbagian Program dan Data Teknologi Informasi, Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah Provinsi DIY, Jalan Tentara Rakyat Mataram No. 29 Yogyakarta 55231
    Langsung ke kantor: Subbagian Program dan Data Teknologi Informasi, Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah Provinsi DIY, Jalan Tentara Rakyat Mataram No. 29 Yogyakarta 55231
•    Panitia tidak bertanggungjawab terhadap pengiriman naskah yang tidak sampai ke tangan panitia.

Kearsipan Lainnya

Ekspose Hasil  Evaluasi Kearsipan OPD / UPTD di Lingkungan Pemda DIY Ekspose Hasil Evaluasi Kearsipan OPD / UPTD di Lingkungan Pemda DIY
 18 December 2017  1027

Senin, 18 Desember 2017 di hotel Ros In Yogyakarta Jl. Lingkar selatan no 110 Yogyakarta. Sambutan pengarahan dari Sekretaris...

Pengundian Pemenang Kuis Pameran Kearsipan di DPAD DIY Pengundian Pemenang Kuis Pameran Kearsipan di DPAD DIY
 12 November 2019  1624

Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY telah melaksanakan Pameran Kearsipan pada Pameran Sekaten Kraton Yogyakarta tanggal 1-9...

Pemilihan Arsparis Terbaik Tingkat Daerah Istimewa Yogyakarta Pemilihan Arsparis Terbaik Tingkat Daerah Istimewa Yogyakarta
 2 June 2016  1215

Kamis, 02 Juni 2016 Badan Perpustakaan Arsip Daerah DIY mengadakan lombaPemilihan Arsiparis Terbaik Tingkat Daerah Daerah Istimewa...

PENANGANAN ARSIP AKTIF DAN INAKTIF  DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PRO PENANGANAN ARSIP AKTIF DAN INAKTIF DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PRO
 20 July 2011  5639

  PENANGANAN ARSIP AKTIF DAN INAKTIF DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI DIYOleh : Anna N. Nuryani, Dra Permasalahan klasik yang...