DPAD Yogyakarta

Penyerahan Buku KCKR dari Lintang Pustaka Utama

 Artikel Perpustakaan  30 October 2024  Deposit BPAD  58
Penyerahan Buku KCKR dari Lintang Pustaka Utama

Penerbit Lintang Pustaka Utama pada tanggal 29 Oktober 2024 memgirimkan 1 judul buku, yaitu: Multikulturalisme urgensi pendidikan multikultural di Indonesia.

Ringkasan buku:

ndonesia merupakan bangsa multikultural dengan tingkat pluralisme yang tinggi. Hal itu dapat menjadi potensi kemajuan bangsa sekaligus kemundurannya, bergantung pada kualitas pengelolaan heterogenitas tersebut. Hingga saat ini terbukti konflik yang dilatarbelakangi suku, agama, dan ras antargolongan (SARA) masih sering terjadi. Hal tersebut menunjukan pentingnya penguatan pendidikan multikultural di Indonesia. Tulisan ini bertujuan untuk menyegarkan kembali urgensi pendidikan multikultural sekaligus menghadirkan gagasan penguatannya untuk bangsa Indonesia. Suatu pendekatan yang lebih komprehensif. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif, menjelaskan fenomena yang terjadi didasari oleh kajian-kajian ilmiah yang telah dilakukan sebelumnya. Konflik SARA masih rentan terjadi karena keterbatasan pemerataan layanan pendidikan multikultural dan pendekatannya yang masih parsial. Diperlukan pendekatan lebih menyeluruh dan melibatkan banyak pihak. Dengan demikian, pendidikan multikultural sebagai bagian dari pendidikan karakter akan memiliki peluang lebih besar untuk berhasil.

Artikel Perpustakaan Lainnya

Masjid Syuhada Masjid Syuhada
 27 December 2013  3514

Selayang PandangMasjid Syuhada Yogyakarta merupakan saksi sejarah masyarakat muslim Yogyakarta dalam memperjuangkan kemerdekaan....

Kartini : Ibu dan Pendidikan Kartini : Ibu dan Pendidikan
 21 April 2014  3190

Ibu kita kartini puteri sejatiPuteri Indonesia harum namanyaWahai ibu kita Kartini putri yang mulaiSungguh besar cita-citanya bagi...

PERANAN SRI SULTAN HB IX PADA TAHUN 1950-1965 PERANAN SRI SULTAN HB IX PADA TAHUN 1950-1965
 17 January 2014  8488

 1.    Dalam Bidang Pemerintahan dan MiliterPada tanggal 27 Desember 1949 Belada menyerahkan kembali kedaulatan kepada...

GET CLOSER TO PRESERVATION DEPARTMENT, TECHNICAL SERVICE UNIT  ‘GHRATAMA  PUSTAKA” YOGYAKARTA SPECIAL REGION GET CLOSER TO PRESERVATION DEPARTMENT, TECHNICAL SERVICE UNIT ‘GHRATAMA PUSTAKA” YOGYAKARTA SPECIAL REGION
 9 February 2016  2317

GET CLOSER TO PRESERVATION DEPARTMENT TECHNICAL...