DPAD Yogyakarta

Kunjungan Politeknik Bandung ke BPAD DIY

 Perpustakaan  3 May 2016  admin_FH  1223
Kunjungan Politeknik Bandung ke BPAD DIY

Selasa 5 Mei 2016 BPAD DIY mendapatkan kunjungan dari Politeknik Negeri Bandung D3 Admnistrasi yang berjumlah 30 mahasiswa dan 3 Dosen pendamping. Bapak Sri Raharjo, M.Si selaku pendamping dan dosen dari politeknik menyampaikan maksud dan tujuan ialah untuk mengetahui lebih luas tentang kearsipan. Dalam sambutan yang diberikan oleh Kepala BPAD DIY Bapak Budi Wibowo, SH, MM menegaskan bahwa betapa pentingnya arsip-arsip pemerintah daerah ataupun nasional untuk di jaga dan dilestarikan agar dapat di nikmati oleh keturunan di masa yang akan datang. Selain itu arsip-arsip daerah ataupun nasional yang sekarang belum di temukan alangkah lebih baiknya untuk segera di telusuri dan diakuisisi karena bisa jadi kita kalah langkah dengan Negara lain.

Perpustakaan Lainnya

 DIY meraih juara pertama lomba perpustakaan sekolah tingkat SLTA terbaik tingkat nasional DIY meraih juara pertama lomba perpustakaan sekolah tingkat SLTA terbaik tingkat nasional
 10 September 2018  2437

Untuk ketiga kalinya berturut-turut DIY meraih juara pertama dalam lomba perpustakaan sekolah tingkat SLTA terbaik tingkat...

Building New Concept of Library Building New Concept of Library
 6 January 2016  1049

To ensure an excellent service and in accordance withthe demands of library users now, the application of modern management...

Kunjungan dari Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bandung ke BPAD DIY Kunjungan dari Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bandung ke BPAD DIY
 18 April 2018  1759

Rabu, 18 April 2018 BPAD DIYmenerima kunjungan dari Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bandung, denganjumlah peserta 12 orang....

Webinar Penguatan Budaya lLiterasi Webinar Penguatan Budaya lLiterasi
 1 November 2021  724

Webinar Penguatan Budaya Lierasi Pertumbuhan informasi saat ini kian pesat dan beragam. Arus informasi tidak dapat dihindari...