DPAD Yogyakarta

KUNJUNGAN TK ABA WOJO DAN PAUD TERPADU MUTIARA HATI KE RUMAH BELAJAR MODERN

 Perpustakaan  1 September 2016  Admins  3227
 KUNJUNGAN TK ABA WOJO DAN PAUD TERPADU MUTIARA HATI KE RUMAH BELAJAR MODERN

Perpustakaan yang memiliki berbagai kegiatan ini sering menerima kunjungan dari sekolah-sekolah, karena diperpustakaan ini memiliki berbagai macam permainan yang bersifat edukatif. Pada tanggal 30 dan 31 Agustus, Rumah belajar Modern menerima kunjungan dari TK ABA Wojo dan PAUD Terpadu Mutiara Hati. Beberapa aktifitas dilakukan seperti mewarnai, mendongeng, melihat film, bermain game kidsmart, bernyanyi dll. Anak-anak terlihat antusias ketika mendengarkan dongeng tentang hewan peliharaan dan dari situ banyak anak yang berani bercerita tentang hewan peliharaan dirumah, dan juga mendapat hadiah buku untuk lomba mewarnai anak.

Dari wawancara dengan salah satu guru pendamping, beliau menyampaikan kegiatan yang dilakukan ini bertujuan untuk menambah kreatifitas dan pengetahuan anak-anak tentang perpustakaan. Begitu juga Wali murid merasa senang karena selain bisa menemani anak-anaknya belajar, mereka juga mendapatkan pelatihan kretifitas membuat bros dari kain flanel. Kegiatan yang dirasa bermanfaat untuk anak-anak dan orangtua.

Perpustakaan Lainnya

Kunjungan Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Banyumas ke BPAD DIY Kunjungan Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Banyumas ke BPAD DIY
 17 February 2016  1198

Kamis, 18 Februari 2016, Kantor Kearsipan Dinamis dan Statis mendapat kunjungan dari Perpustakaan Dan Arsip Daerah Kabupaten...

Webinar Peningktan Indeks Literasi Webinar Peningktan Indeks Literasi
 26 April 2021  721

Webinar Peningktan Indeks Literasi Perpustakaan Nasional RI bekerja sama dengan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi...

Pemasyarakatan Budaya Jawa “Estetika, Etika Tembang Jawa Dolanan Anak Kanggo Sumber Pandhapuking Watak lan Budi Pakarti” Pemasyarakatan Budaya Jawa “Estetika, Etika Tembang Jawa Dolanan Anak Kanggo Sumber Pandhapuking Watak lan Budi Pakarti”
 26 May 2015  2625

Dalam rangkamemasyarakatkan budaya Jawa dan sosialisasi koleksi Center of Excellence, BPADDIY kembali menyelenggarakan...

Kegiatan Forum Masyarakat Kearsipan (FMK) DIY di Gunung Kidul Kegiatan Forum Masyarakat Kearsipan (FMK) DIY di Gunung Kidul
 26 May 2016  2119

Dalam rangka menyatukanide/gagasan serta menciptakan suatu wadah/organisasi untuk bernaungnya paraArsiparis, BPAD DIY pada Rabu...