DPAD Yogyakarta

Pendaftaran Gelombang II Lomba Perpustakaan SMP/MTs Tingkat DIY

 KCKR  17 June 2013  Super Administrator  2699

Pendahuluan

Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah Provinsi DIY sebagai instansi pembina dalam upaya memotivasi terselenggaranya perpustakaan sekolah yang bermutu, menyelenggarakan program pembinaan perpustakaan sekolah dalam bentuk kegiatan Lomba Perpustakaan Sekolah  Menengah Pertama (SMP/MTS) Negeri/Swasta tingkat Provinsi DIY tahun 2013.

 

Maksud dan Tujuan 

  1. Meningkatkan kinerja pengelolaan perpustakaan Sekolah Menengah Pertama
  2. Meningkatkan peran perpustakaan sekolah dalam proses pembelajaran untuk mencapai visi dan misi sekolah.
  3. Mewujudkan kegemaran membaca bagi masyarakat sekolah

 

Peserta

Peserta Penilaian Perpustakaan Sekolah Menengah Pertama adalah perpustakaan sekolah Menengah Pertama (SMP/MTS) Negeri/Swasta atau bentuk lain yang sederajat di Daerah Istimewa Yogyakarta

 

  Komponen Penilaian

  1. Organisasi
  2. Gedung/Ruangan Perpustakaan
  3. Sarana/Prasarana dan Sumber Belajar Elektronik
  4. Anggaran Perpustakaan
  5. Tenaga Pengelola Perpustakaan (disertai SK Pengangkatan)
  6. Koleksi
  7. Pengolahan Bahan Pustaka
  8. Layanan dan Kerjasama Perpustakaan
  9. Data pendukung (peserta diwajibkan melampirkan data pendukung berupa data statistik. S.K Pendirian, Struktur Organisasi, Pengembangan Program dan Laporan Tahunan yang didukung oleh tayangan Video dan atau foto).

 

Pengumuman Hasil Penilaian dan penghargaan

Pengumuman hasil penilaian Perpustakaan SMP/MTs diumumkan berdasarkan hasil penilaian Tim Juri dengan ketentuan pembagian hadiah sebagai berikut :

Juara I     : trophy, Piagam dan uang pembinaan Rp. 3.500.000

Juara II     : trophy, Piagam dan uang pembinaan Rp. 3.000.000

Juara III     : trophy, Piagam dan uang pembinaan Rp. 2.500.000

Juara Harapan I    : trophy, Piagam dan uang pembinaan Rp. 1.500.000

Juara Harapan II    : trophy, Piagam dan uang pembinaan Rp. 1.250.000

 

Pendaftaran dan Tempat Pelaksanaan

1. Pendaftaran dimulai pada tanggal 17 Juni s.d 19 Juni 2013

2. Profil Perpustakaan dapat dikirim melalui pos, email, atau diantar langsung kepada panitia lomba dengan alamat :

Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY

Jl. Tentara Rakyat Mataram No. 4 Yogyakarta

Telepon : 0274 588219

Cq Subid Layanan BPAD DIY

0274 588219

 

 Leaflet dan detail komponen penilaian dapat di download di  Leaflet dan Detail Komponen

KCKR Lainnya

Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari Penerbit Deepublish Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari Penerbit Deepublish
 10 May 2017  1756

Pada hari Rabu, 10 Mei 2017 bertempat di Grhatama Pustaka BPAD DIY Jalan Janti, Karangjambe, Banguntapan, Kabupaten Bantul, Daerah...

Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari NISI Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari NISI
 22 January 2020  694

Pada hari Rabu, 22 Januari 2020 bertempat di Grhatama Pustaka DPAD DIY Jalan Janti, Karangjambe, Banguntapan, Kabupaten Bantul,...

Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari Penerbit Deepublish Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari Penerbit Deepublish
 26 June 2019  2378

Pada hari Senin, 24 Juni 2019 bertempat di Grhatama Pustaka DPAD DIY Jalan Janti, Karangjambe, Banguntapan, Kabupaten Bantul,...

Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah Istimewa Yogyakarta Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah Istimewa Yogyakarta
 20 December 2016  1612

Pada hari Selasa, 20 Desember 2016 bertempat di Grhatama Pustaka BPAD DIY Jalan Janti, Karangjambe, Banguntapan, Kabupaten Bantul,...