DPAD Yogyakarta

Penyerahan Buku dari Lembaga Penelitian UIN Sunan Kalijaga

 KCKR  10 January 2011  Super Administrator  2435

Pada hari Kamis tanggal 6 Januari 2011, Lembaga Penelitian Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta telah menyerahkan 1 judul terbitan dengan 3 eksemplar sebagai bagian dari pelaksaaan Perda Nomor 12 Tahun 2005 tentang Serah Simpan Karya Cetak Karya Rekam (KCKR). Kegiatan ini sebagai tanggungjawab bersama dalam mendokumentasikan penerbitan yang dilakukan di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, dimana dengan adanya kegiatan ini maka semua terbitan dapat tersimpan dengan baik dan dapat dilayankan kepada pengguna.

Judul-judul buku yang diserahkan oleh Lembaga Penelitian UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta adalah :

  1. Penagama, Nomor 1 (Januari-April) 2010
  2. Penagama, Nomor 2 (Mei-Agustus) 2010
  3. Penagama, Nomor 3 (September-Desember) 2010

Penagama adalah jurnal penelitian dan pengembangan ilmu-ilmu agama

KCKR Lainnya

Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari PT. GALANGPRESS MEDIA UTAMA Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari PT. GALANGPRESS MEDIA UTAMA
 9 March 2017  1527

Pada hari Kamis, 09 Maret 2017 bertempat di Grhatama Pustaka BPAD DIY Jalan Janti, Karangjambe, Banguntapan, Kabupaten Bantul,...

Penyerahan KCKR dari Penerbit CV Navila Penyerahan KCKR dari Penerbit CV Navila
 7 March 2011  1734

Pada hari kamis, 3 Maret 2010 telah menyerahkan KCKR berupa buku sebanyak 34 Judul, 34 Eks, sebagai pelaksnaan Perda NO. 12 th...

Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari Sanata Dharma University Press Penyerahan Bahan Pustaka Karya Cetak Dari Sanata Dharma University Press
 1 November 2016  848

Pada hari Selasa, 01 November 2016 bertempat di Grhatama Pustaka BPAD DIY Jalan Janti, Karangjambe, Banguntapan, Kabupaten Bantul,...

Penyerahan KCKR dari Balai arkeologi Yogyakarta Badan Pengembang Penyerahan KCKR dari Balai arkeologi Yogyakarta Badan Pengembang
 25 February 2011  1779

Pada hari Kamis, 10 februari 2011 telah menyerahkan KCKR berupa buku sebanyak 1 judul, 2 eksemplar sebagai pelaksanaan Perda No....