Selasa, 13 Maret 2018 BPAD DIY mengadakan Workshop Akuisisi Arsip Organisasi Sosial di ruang rapat lantai 2 Jalan Tentara Rakyat Mataram Nomor 29 Yogyakarta. Diantaranya dihadiri oleh Kepala Dinas Sosial DIY dan Ketua Yayasan Sayap Ibu. Kegiatan dimulai pukul 08.30 WIB dengan sambutan dan paparankebijakan akuisisi arsip organisasi sosial oleh Kepala BPAD DIY Dra. Monika. Kemudian dilanjutkan penjelasan tentang penoumentasian Arsip LKS/Orsos sebagai pilar manajemen kegiatan LKS/Orsos oleh Kepala Dinas Sosial DIY. Tidak lupa juga Materi dari Ketua Yayasan Sayap Ibu tentag Kondidi Kerarsipan di LKS/Orsos.
Kegiatan berikutnya dlanju oleh tim Arsiparis BPAD DIY tentang pengarahan/pembinaan Kearsipan (Autentikasi arsip, Tehnis pendataan Arsip LKS/Orsos). Autenti sendiri berarti layak diterima atau dippercaya berdasarkan fakta, asli serta bonafid/dapat dipercaya dengan baik. Sedangkan Arsip Autentik adalah arsip yang memiliki struktur, isi, dan konteks yang sesuai dengan kondisi pada saat pertama kali arsip tersebut diciptakan dan diciptakan oleh orang atau lembaga yang memiliki otoritas/kewenangan sesuai dengan isi informasi arsip.
Kesimpulannya, arsip yang di akuisisi/diserahkan ke lembaga kearsipan haruslah yang asli, dalam keadaan terpaksa, akuisisi arsip dapat dilakukan terhadap arsip hasil penggandaan/alih media(untuk penyelamatan antisipasi berbagai hal yang tidak diinginkan), autentikasi arsip harus dilakukan terhadap arsip tersebut agar memiliki kekuatan yang sama dengan arsip aslinya (meski nilainya tidak akan bisa menyamai dengan arsip yang lain).
Kearsipan Lainnya
Selasa, 24 Mei 2016 telah dilaksanakan lomba petugas arsipterbaik tahun 2016 di Hotel Grage Yogyakarta oleh BPAD DIY . Lomba...
Melakukan pembinaan sistem kearsipan bagi instansi di lingkungan Pemerintah Provinsi DIY.· Melakukan pembinaan SDM...
Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) DIY menyelenggarakan Bimbingan Teknis Implementasi Sistem Kearsipan Dinamis...
Selasa, 31 Januari 2017 bertempatdiruangan rapat BPAD DIY jalan Tentara Rakyat Mataram Nomor 29 Yogyakarta, diselenggarakanrapat...