DPAD Yogyakarta

Kebijakan Preservasi Bahan Pustaka dan Arsip BPAD DIY

 Artikel Perpustakaan  12 June 2018  BPAD DIY  1645  1568
Kebijakan Preservasi Bahan Pustaka dan Arsip BPAD DIY

Perpustakaan dan Arsip di Daerah Istimewa Yogyakarta merupakan salah satu potensi pembangunan daerah. Perpustakaan merupakan pusat pengetahuan, tempat belajar, ruang publik dan sebagai tempat pemberdayaan masyarakat dan tempat rekreasi. Perpustakaan dengan segala elemen yang melingkupinya senantiasa berkembang mengikuti kemajuan peradaban manusia. Arus politik nasional dan nasional sedikit banyak mempengaruhi perkembangan perpustakaan. Pengembangan perpustakaan senantiasa berpedoman pada 3 (tiga) fungsi pokok perpustakaan, yaitu sebagai sarana edukasi, sumber informasi dan area rekreasi yang bersifat positif, mendidik dan menghibur.

Arsip adalah bagian tak terpisahkan dari suatu peristiwa atau kejadian. Setiap aktivitas yang direncanakan pasti akan memiliki arsip sebagai acuan dalam implementasi operasional. Tidak jarang arsip juga menjadi landasan hukum bagi pemegang kebijakan negara untuk mengambil keputusan hukum. Melihat fungsi vital arsip, dapatlah dinyatakan arsip merupakan salah satu referensi utama bagi masyarakat ilmiah, sebagai sumber sejarah, sebagai bukti otentik dan sebagai sumber informasi bagi pelaksanaan manajemen.

Artikel Perpustakaan Lainnya

COMMUNICATION SKILL FOR LIBRARIAN COMMUNICATION SKILL FOR LIBRARIAN
 27 August 2017  9299

PAPERS TITLE: COMMUNICATION SKILL FOR LIBRARIAN WRITER: HENDRIKUS FRANZ JOSEF, M.Si ...

CERITA RAKYAT : BEGAWAN SELAPAWENING CERITA RAKYAT : BEGAWAN SELAPAWENING
 10 January 2014  4290

Cerita rakyat Begawan Selapawening berkembang di daerah Yogyakarta bagian selatan, yaitu di Desa Pemancingan, Kabupaten Bantul....

Windows 8 Consumer Preview Windows 8 Consumer Preview
 7 March 2012  2118

Dalam kurun waktu 24 jam setelah dirilis Windows 8 Consumer Preview telah diunduh satu juta kali. Tentu ini menjadi kabar gembira...

Pelatihan Penulisan buku Ajar 2021 Seri 1 Pelatihan Penulisan buku Ajar 2021 Seri 1
 20 February 2021  1928

Pelatihan Penulisan buku Ajar 2021 Seri 1 Pada tanggal 20 februari 2021 jam 08.30 s.d 12.30 WIB diadakan Pelatihan Penulisan...