DPAD Yogyakarta

PAKET INFORMASI BERSIH DESA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

 Artikel Perpustakaan  17 December 2013  Super Administrator  3323  1990

Budaya Barat semakin gencar masuk ke Indonesia. Disadari atau tidak hal ini akan berpengaruh terhadap budaya lokal. Pada hal Indonesia memiliki banyak ragam budaya dan adat istiadat yang tak kalah indah dan unik, dibandingkan dengan budaya Barat. Dengan Bhineka Tunggal Ika, Indonesia mempunyai perisai sebagai filter atau penyaring masuknya budaya Barat.

Sehubungan dengan hal tersebut Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta sebagai salah satu mitra Perpustakaan Nasional Republik Indonesia dalam membangun Perpustakaan Digital Nasional Indonesia, bertugas menyediakan dan memberi layanan informasi tentang budaya masyarakat di wilayah Jawa dan Madura kepada masyarakat yang membutuhkan. Salah satu informasi yang kami ketengahkan yaitu tentang tradisi : “BERSIH DESA” di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Artikel Perpustakaan Lainnya

GEREJA BINTARAN SEBAGAI BANGUNAN CAGAR BUDAYA DAERAH ISTIMEWA YO GEREJA BINTARAN SEBAGAI BANGUNAN CAGAR BUDAYA DAERAH ISTIMEWA YO
 28 December 2013  2880

Suatu kawasan dapat dinyatakan sebagai kawasan bersejarah karena memiliki citra yang khas. Kekhasan citra tersebut dapat...

Dari Perpustakaan Koleksi Cetak menuju ke Perpustakaan Digital dalam Genggaman: Apakah akan ada penggunanya? Dari Perpustakaan Koleksi Cetak menuju ke Perpustakaan Digital dalam Genggaman: Apakah akan ada penggunanya?
 14 September 2022  877

ABSTRAK Tujuan - Saat perpustakaan mengalihkan fokus dari koleksi cetak ke sumber daya digital yang berada di "cloud", hubungan...

TRADISI NGABEKTEN DI KRATON YOGYAKARTA TRADISI NGABEKTEN DI KRATON YOGYAKARTA
 13 January 2014  4740

Tulisan ini merupakan uraian secara singkat dari hasil penelitian Maharkesti (alm.), seorang peneliti dari Balai Pelestarian Nilai...

Mengenal Walter Bentley Woodbury, Penemu dan Fotografer Pertama Mengenal Walter Bentley Woodbury, Penemu dan Fotografer Pertama
 16 December 2013  5056

 Mengenal Walter Bentley Woodbury Penemu dan Fotografer Pertama di Hindia Belanda Oleh: Wahyu Dona Pasa Sulendra, S.IP Walter...