Semiloka 2021
Dalam rangka menyemarakkan hari jadinya yang ke-21, FPPTI bersama ISIPII kembali hadir dalam kegiatan Semiloka 2021 dengan tema: “Information Specialist as Leader in The Next Generation Society”.
Semiloka 2021 ini dirangkai dengan beberapa kegiatan, seperti: IALA, ALIA, dan Call for Papers (CfP). Berdasarkan tema tersebut, terdapat beberapa topik pembahasan yang dapat dipilih peserta untuk ikut berpartisipasi dalam penulisan CfP, yaitu:
- Literasi Informasi: Manajemen pengetahuan, komunikasi ilmiah,
design thinking, literasi digital
- Kepemimpinan: Perencanaan strategis dan komunikasi strategis
- Marketing for Libraries: Personal and institutional branding,
promosi melalui media sosial, public relations
- Advokasi kebijakan: kajian regulasi
- Teknologi informasi perpustakaan
- Kompetensi spesialis informasi
Format naskah dapat diunduh melalui: fppti.or.id/v1/cfpsemiloka2021. Peserta wajib mengirimkan naskah ke email *cfp.semiloka2021@gma
Artikel Perpustakaan Lainnya
Tentang Kagungan Dalem Serat Babad MentawisNaskah Kagungan Dalem Serat Babad Mêntawis ditulis di Karaton Ngayogyakarta...
Webinar: Mengenali Diri Sendiri dengan Menulis dan Literasi Digital Pada tanggal 31 Mei 2021 pukul 09.00 sampai dengan 11.00...
Jurnalilmiah internasional adalah salah satu faktor penting dalam upaya peningkatankualitas pendidikan. Perkembangan dan kemajuan...
Ada seorang wali yang dikenal sangat sakti bernama Kanjeng Sunan Kalijaga. Dalam usahanya menyiarkan agama Islam, Kanjeng Sunan...