DPAD Yogyakarta

Kunjungan dari TK TK Pertiwi 03 Ngijo

 Perpustakaan  27 April 2016  admin_FH  1327
Kunjungan dari TK TK Pertiwi 03 Ngijo

Pada hari Selasa tanggal 26 April 2016 Grhatama pustaka mendapat kunjungan dari TK Pertiwi 03 Ngijo. Disambut dan dipandu oleh Ibu Gandes Yuningtyas, A. Md dan ibu Wiwik Tarmini, S.IP anak-anak diajak berkeliling Grhatama Pustaka. Anak-anak juga diajak untuk mendengarkan dongeng oleh Ibu Gandes Yuningtyas, A.Md di ruang bermain anak. Tujuan dari kunjungan tersebut adalah untuk mengenalkan anak-anak terhadap dunia perpustakaan sehingga anak-anak dapat lebih giat lagi berkunjung ke perpustakaan.


Perpustakaan Lainnya

PENGUMUMAN LOMBA PERPUSTAKAAN DESA/KELURAHAN TAHUN 2015 PENGUMUMAN LOMBA PERPUSTAKAAN DESA/KELURAHAN TAHUN 2015
 3 June 2015  2351

PENGUMUMAN JUARA LOMBA PERPUSTAKAAN DESA/KELURAHANTINGKAT DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2015 BPAD DIY bekerjasama dengan...

Bedah Buku “50 Kisah Tentang Buku, Cinta dan Cerita diantara Kita” di Grhatama Pustaka Bedah Buku “50 Kisah Tentang Buku, Cinta dan Cerita diantara Kita” di Grhatama Pustaka
 1 February 2017  1563

Selasa, 31Januari 2017 BPAD DIY bekerjasama dengan RRI Pro 2 jogja dan Bentang Pustaka mengadakan acarabedah buku 50 Kisah...

Questioning the Role of Libraries in the Internet Age Questioning the Role of Libraries in the Internet Age
 2 December 2019  753

Questioning the Role of Libraries in the Internet Age Writer: Hendrikus Franz Josef, M.Si Regional...

MELALUI OTOMASI KITA WUJUDKAN PERPUSTAKAAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI MELALUI OTOMASI KITA WUJUDKAN PERPUSTAKAAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI
 16 June 2022  854

Workshop otomasi Perpustakaan yang diselenggarakan oleh Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY, dilaksanakan pada hari Rabu, 15...