DPAD Yogyakarta

Pembahasan Raperda Kearsipan Kabupaten Kulonprogo

 Kearsipan  8 December 2017  Admins  1190
Pembahasan Raperda Kearsipan Kabupaten Kulonprogo

Jumat, 8 desember 2017 Pegawai Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Pasuruhan Jawa Timur berkunjung ke BPAD DIY sebanyak 40 orang, dipimpin langsung oleh Kepala Dinas. Kunjungan diterima diruang pertemuan Lantai 2 oleh Sekretaris BPAD DIY dan didampingi oleh Ibu Ambar selaku pustakawan dan Rusidi Arsiparis. Beberapa Hal yang didiskusikan dalam forum dimaksud antara lain Kelembagaan, DM, Sarpras, Sistem pengelolaan kearsipan maupun perpustakaan

Kearsipan Lainnya

Pameran Arsip Pameran Arsip
 31 August 2021  1616

"Konsep Surat dari Pangeran Ario, kepada Gubernur Jenderal Hindia Belanda, perihal ucapan terima kasih atas pemberian anugerah...

Sosialisasi Peraturan Gubernur DIY No 19 Tahun 2013 Tentang Pengelolaan Arsip Statis (Akuisisi Arsip Statis) Sosialisasi Peraturan Gubernur DIY No 19 Tahun 2013 Tentang Pengelolaan Arsip Statis (Akuisisi Arsip Statis)
 31 March 2016  1870

Kamis (31-03-2016),bertempat di ruang seminar Grhatama Pustaka, Balai Layanan Perpustakaan BPADDIY Jl Raya Janti, Banguntapan,...

Terbitan Artikel Terbaru Terbitan Artikel Terbaru
 20 July 2011  3925

Dalam rangka memasyarakatkan kearsipan dan lebih memperkenalkan arsip kepada masyarakat luas, Kantor Arsip Daerah menerbitkan...

ARTI PENTING PEDOMAN  DALAM PENGELOLAAN ARSIP INSTANSI ARTI PENTING PEDOMAN DALAM PENGELOLAAN ARSIP INSTANSI
 15 May 2018  2909

Penyelenggaraan tata kearsipan yang baik harus dapat menjamin ketersediaan arsip yang memberikan kepuasan bagi pengguna (user) ...