Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah (BPAD) DIY sebagai instansi pembina, dalam rangka pengembangan perpustakaan sekolah serta upaya memotivasi terselenggaranya perpustakaan sekolah yang bermutu, menyelenggarakan program pembinaan perpustakaan sekolah dalam bentuk kegiatan Lomba Perpustakaan Sekolah/ Madrasah (SMA/MA/SMK) se DIY.
Berdasarkan Keputusan Kepala BPAD DIY Nomor 99/KEP/2018 tentang penunjukan tim juri Lomba Pepustakaan Sekolah Sekolah/ Madrasah (SMA/MA/SMK) se DIY tahun 2018 yang diketuai oleh H. RUA. Zainal Fanani, NLP setelah melakukan penilaian serta visitasi, menetapkan Juara Lomba Pepustakaan Sekolah Sekolah/ Madrasah (SMA/MA/SMK) se DIY sebagai berikut :
No | Perpustakaan Sekolah | Nilai | Keterangan |
1. | SMAN 1 Wonosari | 1213 | Juara I |
2. | SMAN 1 Bantul | 1091 | Juara II |
3. | SMAN 9 Yogyakarta | 976 | Juara III |
4. | SMKN 6 Yogyakarta | 937 | Juara Harapan I |
5. | SMKN 1 Sewon | 896 | Juara Harapan II |
Perpustakaan Lainnya
Jumat, 16 Maret 2018 Rumah Belajar Modern kembali mengadakan kreatifitas yang diikuti oleh warga setempat. Kali ini Rumah Belajar...
Yogyakarta " Konsep yang digunakan perencana membangunan pariwisata pedesaan di Indonesia adalah bahwa desa wisata merupakan...
Moral merupakan suatu persoalan bagi hidupnya suatu bangsa. Nilai-nilaimoral digunakan untuk mengatur tatanan kehidupan...
Kamis tanggal 24 Maret 2016 Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY menerima kunjungan dari Badan Kearsipan dan Perpustakaan...