DPAD Yogyakarta

Rapat Akusisi Penyelamatan Arsip SKPD

 Kearsipan  25 January 2019  AdminCf  1650

Dinas perpustakaan dan arsip daerah daerah istimewa yogyakarta mengadakan rapat akusisi arsip satuan kerja perangkat daerah (25/01/19) di ruang rapat lt. 2. Rapat akusisi dihadiri DPPM, Dikpora, BPKA, Dinas Sosial DIY . Rapat ini bertujuan sebagai pengarahan/pembinaan kearsipan guna melakukan penyelamatan arsip pada masing-masing SKPD.

Dalam sambutan, Kepala BPAD DIY Dra. Monika mengatakan bahwa arsip yang akan dipindahkan ke DPAD DIY telah terindentifikasi dan dengan format yang tertata. Hal ini agar arsip yang akan diselamatkan dalam kondisi baik serta arsip harus lengkap karena berkaitan dengan sejarah PEMDA. Selain itu Kepala BPAD DIY Dra. Monika juga menjelaskan pemindahan arsip akan dilaksanakan pada awal bulan Februari. Selain Kepala BPAD DIY Dra. Monika dalam rapat akusisi juga dihadiri Ketua Bidang Pembinaan dan Pengembangan Sistem Kearsipan Aris Ariyanto, SH., MM. Penyelamatan arsip dari SKPD yang digabung ataupun berganti nama menjadi tanggung jawab masing-masing dari SKPD yang digabung atau berganti nama.

Kearsipan Lainnya

DPAD DIY MENJADI SIMPUL JARINGAN PILOT PROJECT (SJPP) DARI ARSIP NASIONAL RI DPAD DIY MENJADI SIMPUL JARINGAN PILOT PROJECT (SJPP) DARI ARSIP NASIONAL RI
 1 July 2022  791

Kepala Dinas Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) DIY menghadiri Rapat Koordinasi Temu Jaringan SIKN dan JIKN Tahun 2022...

PELATIHAN PENGELOLAAN KEARSIPAN BAGI PENGELOLA LANSIA DESA TEGALTIRTO PELATIHAN PENGELOLAAN KEARSIPAN BAGI PENGELOLA LANSIA DESA TEGALTIRTO
 22 October 2016  1846

Pengelola lansia(lanjut usia) selain berhubungan dengan orang tua lanjut usia juga berhubungandengan hal-hal lain yang bersifat...

BPAD DIY Menerima Kunjungan dari SMK Bahrul Huda BPAD DIY Menerima Kunjungan dari SMK Bahrul Huda
 29 January 2018  1253

Senin, 29 Januari 2018 BPAD DIYmenerima kunjungan dari Sekolah Menengah Kejuruan Bahrul Huda yang didampingioleh 11 guru. Disambut...

KALURAHAN GIRIKERTO MENDAPATKAN PENDAMPINGAN PENGELOLAAN KEARSIPAN OLEH DPAD DIY KALURAHAN GIRIKERTO MENDAPATKAN PENDAMPINGAN PENGELOLAAN KEARSIPAN OLEH DPAD DIY
 13 October 2023  657

Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) DIY mengadakan kegiatan pendampingan dan sosialisasi pengelolaan arsip yang ke-4 di...