DPAD Yogyakarta

Rapat Persiapan Rakor IPI DIY (Ikatan Pustakawan Indonesia) Tahun 2016

 Perpustakaan  4 March 2016  AdminWB  1703
Rapat Persiapan Rakor IPI DIY (Ikatan Pustakawan Indonesia)  Tahun 2016

Jogja (3-03-2016), Bertempat di gedung BPAD DIY Jl. Tentara Rakyar Mataram no. 29 (TRM29) rapat Bidang Pengembangan Perpustakaan BPAD DIY dan Pengurus Pimpinan Daerah IPI DIY, dalam rapat ini membahas tentang persiapan RAKOR (Rapat Koordinasi) IPI DIY tahun 2016.

Dalam penjelasan yang di sampaikan oleh Dewi Ambarwati, S. Sos, M. AP selaku Kasubit Pembinaan dan Pemberdayaan BPAD DIY, kegiatan yang akan diagendakan pada bulan april ini akan melaksanakan Seminar Nasiaonal dan Rakor IPI DIY yang bertempat di Gedunag Grhatama Pustaka. Setelah itu juga akan diadakan MUSDA (Musyawarah Daerah) Pimpinan Daerah IPI DIY.

Acara ini akan di ikuti lebih kurang 150 peserta, diantaranya dari pengurus IPI DIY, IPI Kabupaten/Kota se DIY, dan serta para Pustakawan se DIY. Dalam acara ini nantinya akan mengghadirkan pembicara dari PNRI, BPAD DIY, BAPEDA DIY, dan Akademisi.(gws/fh)

Perpustakaan Lainnya

ANTI ROUEFAER ANTI ROUEFAER
 2 August 2021  700

Oleh:Mr. C. van VOLLENHOVENPenterjemah:Hendrikus Franz Josef, M.Si(Pustakawah Ahli-Muda)2CATATAN TAMBAHAN PADA LAPORAN TANGGAL...

Hari ke empat BIMTEK : Sistem Informasi Perpustakaan (Sekolah) Hari ke empat BIMTEK : Sistem Informasi Perpustakaan (Sekolah)
 8 April 2016  1183

Hari ke-empat diadakannya BIMTEK Pengelola PerpustakaanSekolah Angkatan I Tahun 2016. Kegiatanpada hari kamis pukul 08.00-11.15...

SELAMAT; NUGRA JASA DHARMA PUSTALOKA UNTUK KEPALA DPAD DIY SELAMAT; NUGRA JASA DHARMA PUSTALOKA UNTUK KEPALA DPAD DIY
 15 November 2022  554

Dra. Monika Nur Lastiyani, MM, Kepala Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY mendapatkan penghargaan Nugra Jasa Dharma Pustaloka...

BIMBINGAN TEKNIS PERPUSTAKAAN SEKOLAH TINGKAT SMK BIMBINGAN TEKNIS PERPUSTAKAAN SEKOLAH TINGKAT SMK
 20 April 2018  1014

Perpustakaan merupakan sebuah lembaga atau intitusi sosial yang dikelola secara profesional. Pengelolaan secara profesional...