DPAD Yogyakarta

Kunjungan dari Kantor Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kabupaten Malinau ke BPAD DIY

 Perpustakaan  17 May 2016  admin_FH  1902
Kunjungan dari Kantor Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kabupaten Malinau ke BPAD DIY

Pada hari Selasa tanggal 17 Mei 2016, BPAD DIY menerima kunjungan dari kantor perpustakaan dan kearsipan Daerah Kabupaten Malinau Provinsi Kalimantan Utara antara lain Yohana Sriwahyuningsih, SE, M.Si (Kepala kantor perpustakaan dan kearsipan Daerah), Nurhayathi, SE (Kasi Kearsipan) dan Jahri Padly, SE (Kasi Perpustakaan). Tamu di terima oleh Sekertaris BPAD DIY Ibu Dra. Endah Pratiwi. Kunjungan tersebut bermaksud mengadakan koordinasi dan konsultasi di bidang Perpustakaan dan Arsip khususnya tentang pembangunan depo arsip.

Perpustakaan Lainnya

Ebook Wayang Cina-Jawa, Koleksi IndonesiaHeritage Ebook Wayang Cina-Jawa, Koleksi IndonesiaHeritage
 6 July 2020  1694

Ebook Wayang Cina-Jawa, Koleksi IndonesiaHeritage Pada 1920, Gan Thwan Sing, seorang seniman Tionghoa peranakan yang tinggal di...

Penerapan  Artificial Intelligence (AI)  dalam Perpustakaan Penerapan Artificial Intelligence (AI) dalam Perpustakaan
 3 February 2020  6275

PenerapanArtificial Intelligence (AI) dalam Perpustakaan Penerapanartificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatanbukan...

Bebas Pustaka Bebas Pustaka
 15 November 2015  13555

Berkaitan dengan relokasi layanan perpustakaan kegedung perpustakaan di Banguntapan, Bantul maka layanan BEBAS PUSTAKA untuk...

Raker Kerjasama Perpustakaan dan Kearsipan BPAD DIY Raker Kerjasama Perpustakaan dan Kearsipan BPAD DIY
 16 April 2018  1385

Perpustakaan dan kearsipan pada hakikatnya didesain untuk menyediakan layanan yang sesuai dengan kebutuhan penggunanya....