DPAD Yogyakarta

Pameran Napak Tilas 18 Tahun Gempa Jogja

 Event  30 May 2024  admin fd  229
Pameran Napak Tilas 18 Tahun Gempa Jogja

Pada hari Senin (27/5), Dinas Perpustakaan dan Arsip DIY mengadakan “Trip Wisata Napak Tilas 18 Tahun Gempa Jogja”. Trip wisata ini diikuti oleh masyarakat luas secara gratis.

Pembukaan trip wisata ini dilakukan dengan pameran foto para korban gempa jogja 18 tahun yang silam, kemudian dilanjutkan dengan trip ke 2 tempat, yaitu Rumah Domes/Teletubies dan Sungai Opak.

Dengan adanya trip ini sebagai bentuk mengenang kejadian gempa pada 27 Mei 2006 silam yang meluluh lantahkan Jogja, banyak masyarakat yang menjadi korban gempa ini, dan meninggalkan rasa trauma mendalam bagi mereka yang merasakannya.

Event Lainnya

Rakor dan Sosialisasi Akreditasi dan Sertifikasi Kearsipan (Pera Rakor dan Sosialisasi Akreditasi dan Sertifikasi Kearsipan (Pera
 30 November 2009  3825

Untuk mempertinggi mutu penyelenggaraan kearsipan yang lebih baik, diperlukan penilaian yang dapat menjamin dan memberikan...

 Bimbingan Teknis Kearsipan  bagi Petugas Puskesmas dan Sekolah Bimbingan Teknis Kearsipan bagi Petugas Puskesmas dan Sekolah
 12 November 2010  3340

Bimbingan Teknis Kearsipan bagi Petugas Puskesmas dan Sekolah di lingkungan Pemerintah Kota Yogyakarta Oleh : Anna N. Nuryani,...

Serah Terima DPA BPAD DIY TA 2013 Serah Terima DPA BPAD DIY TA 2013
 5 February 2013  2650

Pada hari Senin tanggal 4 Februari 2013 kemarin, dengan mengambil tempat di Ruang Rapat Lantai 1 BPAD DIY, Jalan Tentara Rakyat...

Sosialisasi Jadwal Retensi Arsip (JRA) Umum Sosialisasi Jadwal Retensi Arsip (JRA) Umum
 9 November 2010  5670

Peraturan Gubernur DIY Nomor 45 tentang Jadwal Retensi Arsip (JRA) Umum Pemerintah Provinsi DIY telah ditetapkan tahun 2009 yang...