DPAD Yogyakarta

Rapat Dalam Rangka Persiapan Hari Buku

 Perpustakaan  22 March 2016  AdminWB  1431
Rapat Dalam Rangka Persiapan Hari Buku

Dalam rangka menyambut hari buku yang jatuh pada tanggal 23 April 2016, BPAD DIY menggandeng BPAD Kabupaten/Kota dan ALUS (Assosiation Of Library Universiti Study) UIN Yogyakarta untuk saling bersinergi. Dalam rapat yang berlangsung pada hari Senin, 21-03-2016 bertempat di gedung BPAD DIY, Kepala BPAD DIY Budi Wibowo, SH.,MM meminta agar seluruh perpustakaan keliling milik Provinsi maupun Kabupaten/Kota dapat dioperasikan ke seluruh wilayah DIY. Budi Wibowo juga berpesan agar seluruh perpustakaan umum Kabupaten/Kota dapat bersinergi dan memanfaatkan komponen-komponen lokal yang ada untuk berpartisipasi memeriahkan hari buku.

Acara yang akan diadakan pada tanggal 23 April 2016 di titik 0 km Yogyakarta ini, akan menampilkan Jogja tempo dulu dan naskah-naskah kuno yang dimiliki BPAD DIY. Dalam rangakaian hari buku tanggal 23 april nanti juga akan di adakan parade dan bedah buku.(gws)

Perpustakaan Lainnya

Kunjungan Tenaga Perpustakaan SD dan SMP Se- Jogjakarta ke Ghratama Pustaka Kunjungan Tenaga Perpustakaan SD dan SMP Se- Jogjakarta ke Ghratama Pustaka
 24 February 2016  1506

Pada hari Kamis tanggal 25 Februari 2016, Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta bekerjasama dengan ATPUSI Yogyakarta mengadakan...

Kunjungan TK dan KB Tunas Islam Telogo Tamantirto, Kasihan, Bantul ke Grhatama Pustaka Kunjungan TK dan KB Tunas Islam Telogo Tamantirto, Kasihan, Bantul ke Grhatama Pustaka
 17 March 2016  3078

Pada hari Selasa tanggal 16 Maret 2016, Grhatama Pustaka kembali menjadi tempat kunjungan TK dan KB Tunas Islam dari Telogo...

Management and Process Preservation of Library Materials Management and Process Preservation of Library Materials
 2 December 2019  21328

Management and Process Preservation of Library Materials Writer: Hendrikus Franz Josef, M.Si Regional...

PEMILIHAN DUTA BACA DIY TAHUN 2018 PEMILIHAN DUTA BACA DIY TAHUN 2018
 4 July 2018  4724

Berdasarkan hasil survey yang dilakukan oleh Central Conecticut State University menunjukkan bahwa tingkat literasi masyarakat...